Jepang punya sejuta daya tarik tersendiri bagi para pelancong di dunia, mulai dari kultur dan budaya, wisata alam dan kuliner, hingga tokoh-tokoh kartun yang mendunia. Maka tak heran, ada banyak restoran dan cafe di dunia yang terinspirasi dan berlomba dalam menciptakan suasana cafe yang bertemakan karakter kartun unik dan lucu dari Jepang. Nah, buat kamu yang penasaran dengan keberadaannya, Qraved sudah siapkan nih list restoran dan cafe yang bertemakan karakter kartun unik bagi kamu para pelancong yang ingin mencobanya. Penasaran?
Food LOLRamadan identik banget dengan aneka kuliner. Menjelang buka puasa para pedagang makanan mulai memenuhi pasar-pasar hingga pinggiran jalan. Berbiara soal kuliner Ramadan, kali ini Qraved ingin membahas soal kuliner takjil paling iconic yang muncul saat bulan puasa.
Food LOLSiapa sih yang nggak suka buah-buahan. Selain mengandung banyak vitamin yang baik untuk tubuh, rasanya pun segar. Tak sulit untuk bisa menemukan di tanah air, rata-rata pun dijual dengan harga yang cukup terjangkau. Nah, tahu nggak sih kamu kalau di dunia ini terdapat 10 buah yang dijual dengan harga fantastis. Simak ya!
Food LOLKelezatan masakan khas Indonesia memang tidak perlu diragukan lagi. Sangkin terkenalnya, kuliner Indonesia sudah masuk level Internasional lho, wajib bangga nih! Penasaran makanan Indonesia apa aja yang ada di luar negeri? Simak 5 restoran khas Indonesia yang ada di luar negeri berikut ini.
Food LOLValentine sudah dekat! Kira kira Qravers udah punya rencana apa nih buat merayakannya? Nah buat yang masih bingung, kali ini Qraved akan membahas soal tradisi valentine di berbagai belahan dunia yang mungkin bisa kamu gunakan untuk acara valentine kamu nanti.
Food LOLHappy Chinnese New Year! Buat yang merayakan ataupun yang hanya merasakan euforia Imlek. Nah berbicara soal tahun baru cina kayaknya nggak afdol kalau Qraved nggak membahas seputar tradisi imlek yang menarik untuk diketahui. Penasaran kan? Yuk simak!
Food LOLIndonesia terkenal dengan beragam makanan tradisionalnya yang unik dan autentik. Mulai dari cita rasanya hingga cara penyajiannya pun berbeda dengan makanan modern zaman sekarang. Salah satu yang masih bertahan adalah cara penyajian dengan daun pisang. Berbagai bentuk dan nama yang berbeda menjadi sebutan khas saat daun pisang digunakan sebagai alas atau bungkus makanan. Biar nggak salah sebut, simak dulu yuk penjelasannya lengkapnya berikut.
Food LOLIklan makanan di sosial media atau TV memang paling bisa bikin ngiler dan mupeng. Tapi, nggak jarang juga merasa kecewa setelah melihat aslinya, seperti 7 tampilan makanan di iklan berikut yang berbeda banget dengan aslinya.
Food LOLDessert biasanya menjadi makanan favorit, bukan hanya karena rasanya yang manis, namun juga karena tampilannya yang cantik dan menggemaskan. Andrew Fuller, seorang artist dan juga pencinta cake yang bekerja di Guys Meet Cake, membuat dessert yang berbeda dengan dessert pada umumnya. Ia membuat dessert dengan tampilan yang menyeramkan. Cek aja 6 dessert menyeramkan karyanya berikut ini. Kira-kira kamu berani makan nggak ya?
Food LOLSiapa sih yang nggak suka es? Rasanya yang segar dengan topping manis, memang mampu membuat lidah banyak orang bahkan dari seluruh negara. Berikut ini merupakan 9 jenis es serut yang populer dari berbagai negara.
Food LOLOnde-Onde, jajanan pasar asal Mojokerto ini lumayan populer di Indonesia. Namun, tau nggak sih kalau ada makanan yang mirip dengan onde-onde dari seluruh dunia?
Food LOLMakanan kaleng biasanya jadi penyelamat utama dikala lapar. Selain gampang untuk disajikan, rasa makanan kaleng cukup enak. Meskipun makanan kaleng rata-rata isinya ikan atau daging, berikut ini ada beberapa makanan kaleng dengan isi paling aneh di Dunia. Penasaran? Yuk simak!
Food LOLUntuk memberikan pengalaman yang lebih spesial dan tidak terlupakan, beberapa restoran berikut dibangun dengan konsep dan lokasi yang tak biasa. Jika kamu berniat traveling ke luar negeri, tak ada salahnya jika kamu mengunjungi beberapa restoran unik berikut ini.
Food LOLRantai penjualan makanan KFC telah menempati peringkat kedua terbesar di dunia, meskipun dimulai dari sebuah kota kecil di Kentucky pada 1930-an. Selain ayam gorengnya yang terkenal renyah dan gurih, kini KFC telah memperluas menu mereka ke berbagai belahan dunia, untuk memenuhi kebutuhan khusus pelanggan di lokasi geografis yang berbeda. KFC telah cukup inovatif untuk menciptakan banyak menu unik di berbagai negara, termasuk beberapa yang paling spektakuler di Asia berikut. Bersiaplah untuk menelan ludah membayangkan kelezatannya.
Food LOL