Qraved
Open in the Qraved app
OPEN
No. 1 Food App for Indonesia
Follow us
Log in to Qraved to connect with people who love food.

Follow Us

For fresh content everyday

Dining out? You can ask us for recommendations!

Click to chat+6221 292 23070Operational Hours: 11AM-2PM
Download The App

6 Spot Makan All You Can Eat untuk Rayakan Kemeriahan Tahun Baru

spot makan all you can eat - Photo 1
kintanbuffet
Merayakan kemeriahan tahun baru dengan makan besar bersama keluarga memang paling tepat dengan menikmati all you can eat. Konsep makan sepuasnya ini dijamin cocok banget untuk merayakan datangnya tahun baru dengan keluarga dan orang tersayang. Langsung saja samperin 6 spot makan ini ya!
Biar selalu tau tempat makan untuk tahun baruan lainnya, langsung download Qraved App sekarang!
2
Photo Source:  3wisemonkeys_id
Dengan modal Rp 199 ribu, kamu sudah bisa menikmati dan makan sushi sepuasnya. Pilihan sushinya juga lengkap banget, mulai dari menu salmon roll, ebi tempura roll, onigiri, hingga berbagai pilihan dessert-nya. Tinggal siapin perut karet kamu aja ya!
3
Photo Source:  anakicipicip
Buat kamu penggila dimsum, kamu bisa menyambangi restoran satu ini. Dengan konsep All You Can Eat, di sini kamu bisa bersantap dimsum sepuasnya hanya dengan merogoh kocek sebesar Rp 56 ribu aja. Pilihan dimsum-nya juga lengkap banget lho, mulai dari yang kukus hingga gorengannya. Mantap!
4
Photo Source:  kintanbuffet
Terkenal dengan daging BBQ-nya yang nggak pernah mengecewakan, kamu bisa menikmati daging yang super empuk, juicy, dan lezat di sini. Paketnya ditawarkan dengan harga mulai dari Rp 158 ribu sampai dengan Rp 488 ribu, tergantung dari daging pilihan kamu.
5
Photo Source:  onokabe_id
Restoran berkonsep All You Can Eat ini menghidangkan berbagai pilihan makanan Asia, ada makanan Jepang, Chinese, hingga ke Nusantara. Untuk menu favorit, cobain deh varian suki dan yakiniku-nya. Untuk bisa bersantap puas di sini, kamu perlu merogoh kocek sebesar Rp 129 ribu .
6
Photo Source:  shabuhachi
Datang kesini pasti kamu puas banget deh! Pilihan daging di sini terasa sangat juicy dengan beberapa pilihan kaldu, seperti Tom Yum, Original Konbu, hingga Miso Soup. Eits jangan lupa siapkan uang sebesar Rp 148 ribu per orang untuk daging Australian Reguler dan Rp 368 ribu per orang untuk Wagyu MB9 ya!
7
Photo Source:  kushiya_id
Tempat all you can eat ini menyediakan experience makan masakan Jepang yang serba digoreng. Untuk makan all you can eat di sini kamu perlu menyiapkan uang sebesar Rp 148 ribu untuk weekedays dan Rp 168 ribu untuk weekend ya!