Qraved
Open in the Qraved app
OPEN
No. 1 Food App for Indonesia
Follow us
Log in to Qraved to connect with people who love food.

Follow Us

For fresh content everyday

Dining out? You can ask us for recommendations!

Click to chat+6221 292 23070Operational Hours: 11AM-2PM
Download The App

6 Markas Nasi Goreng Laris yang Rasanya Gokil di Bandung

david handokodavid handoko
Nasi Goreng Enak Di Bandung Yang Top Markotop1
@bemp777
Lagi lapar berat dan mau cari menu aman? Seporsi nasi goreng sepertinya bakal bisa menuntaskan rasa laparmu. Dan pas jalan-jalan ke Bandung, beberapa kedai nasi goreng terlaris di kota tersebut siap memberikan kelezatan beda yang bikin kamu teringat terus. Dimana saja ya nasi goreng enak di Bandung? Yuk kita lihat daftarnya. Dan buat info kuliner lain, pastikan kamu sudah download Qraved app.
2
Photo Source:  @foodgallerybdg
Nasi goreng yang cukup terkenal di Bandung ini menawarkan banyak varian rasa plus topping. Kamu bisa pilih nasi goreng kampung, nasgor terasi, nasgor ikan asin, nasgor dendeng, kikil, dan masih banyak lagi.
3
Photo Source:  bemp777
Buat penikmat menu non halal, di sini kamu bisa merasakan nikmatnya nasi goreng dengan topping daging babi, samcan, dan kuping babi. Mau membutktikan kelezatannya? Langsung aja meluncur ke mulut pertigaan Pandu. Sebagai into, kedai ini baru buka sore menjelang malam.
4
Photo Source:  33840
Kalau spot nasgor yang satu ini pasti nggak asing lagi karena sudah banyak cabangnya di berbagai lokasi. Salah satu yang wajib dicoba adalah nasi goreng dengan topping kikil melimpah dan bumbu rempahnya yang juara.
5
Photo Source:  @foodgallerybdg
Satu lagi dari nasi goreng yang menggunakan daging babi. Lokasinya ada di Jalan Sadewa berseberangan dengan penjual Alpukat Negro yang sering menjadi menu pendamping bila menyantap nasi goreng Sadewa. Dimasak menggunakan arang, nggak heran kalau aroma nasi goreng ini begitu harum dan rasanya yang khas.
6
Photo Source:  goestiwijoyo
Kedai nasi goreng yang bukanya menjelang malam ini memang selalu jadi kuliner malam yang banyak dicari warga Bandung. Cita rasa nasi goreng yang oke dengan kematangan nasi yang tidak lembek membuat orang rela mengeluarkan budget yang lumayan untuk ukuran kaki lima demi mendapatkan sepiring kenikmatannya.
7
Photo Source:  32751
Makan nasi goreng saja mungkin sudah biasa, tapi di daerah Sawah Kurung terdapat penjual yang cukup legendaris menjual nasi goreng bistik. Nasi goreng yang disajikan dengan daging bistik ayam goreng dan irisan sayur memberikan citarasa nasi goreng yang berbeda daripada umumnya. Buat cari info kuliner lain, mending langsung download Qraved app.