Qraved
Open in the Qraved app
OPEN
No. 1 Food App for Indonesia
Follow us
Log in to Qraved to connect with people who love food.

Follow Us

For fresh content everyday

Dining out? You can ask us for recommendations!

Click to chat+6221 292 23070Operational Hours: 11AM-2PM
Download The App

5 Restoran Spanyol yang Wajib Dikunjungi di Jakarta

5 Restoran Spanyol yang wajib kamu kunjungi di Jakarta1
tienda
"Laughter is the brightest in the place where the food is." Salah satu makanan dengan bumbu dan rempah-rempah yang kaya adalah Spanish food. Yuk, kita simak 5 restoran Spanyol yang nggak boleh kamu lewatkan!
Sebelum memasuki list, bagi kamu yang belum memiliki aplikasi Qraved, yuk download aplikasi Qraved untuk mendapatkan informasi menarik lainnya seputar dunia kuliner!
2
Photo Source:  nowjakarta
Restoran yang berada di Kuningan ini memiliki live music sehingga malammu tak akan pernah sepi.
3
Photo Source:  nowjakarta
Paella mereka menjadi alasan kamu akan balik lagi ke restoran ini dengan king prawn, mussels, baby squid dan smoked salmon.
4
Photo Source:  nowjakarta
Ada juga versi black rice paella dengan squid ink. Patatas bravas mereka juga wajib dicoba dengan saus dipping khas Basque!
5
Photo Source:  pinapina
Restoran yang berada di Senopati ini memiliki dekor yang clean dan simple dengan menonjolkan rasa homey dan cozy.
6
Photo Source:  pinapina
Makanan andalan dari Gastromaquia adalah Seafood Paella dengan seasonal seafood yang dilengkapi dengan safron sebagai bumbunya.
7
Photo Source:  pinapina
Selain itu, kamu wajib mencicipi Crisp Asparagus Salad dan Calamari Squid ink.
8
Photo Source:  Electreats
Namanya boleh Plan B, tapi pastikan restoran ini jadi Plan A kamu. Restoran ini menyajikan authentic Spanish cuisine dengan dekor yang tidak kalah menyenangkan.
9
Photo Source:  planbjakarta
Blank ink squid croquette cocok untuk kamu yang suka cumi-cumi, Gambas al Ajillo bisa dicoba untuk yang suka udang dengan saus butter yang light atau Pimientos Beef yang highly recommended.
10
Photo Source:  eatandtreats
Terletak di daerah Kuningan, restoran ini memiliki campuran masakan Spanish dan Mediterranean.
11
Photo Source:  eatandtreats
Harganya pun memang tidak murah, tapi sebanding dengan rasanya. Biar makin seru dengan Dekorasinya pun didominasi oleh kayu dengan suasana yang cozy dan ada area rooftoop.
12
Photo Source:  eatandtreats
Untuk makanan kamu bisa merasakan kelezatan Pollo Asado, Fideua del Mariscos atau Sabor de Mar.
13
Photo Source:  tapasclub.id
Kalau kamu mencari tempat untuk istirahat sejenak dari hiruk pikuk ibukota, Tapas Club cocok menjadi tempat itu.
14
Photo Source:  thehoneycombers
Selain makanannya yang enak, interiornya juga cozy jadi betah ngobrol lama-lama sambil terus pesan camilannya. Menu andalan mereka adalah Tortila with Patata, Garlic Prawns, Squid ink Paella dan Tapas Club Cheesecake.