Qraved
Open in the Qraved app
OPEN
No. 1 Food App for Indonesia
Follow us
Log in to Qraved to connect with people who love food.

Follow Us

For fresh content everyday

Dining out? You can ask us for recommendations!

Click to chat+6221 292 23070Operational Hours: 11AM-2PM
Download The App

5 Nasi Hainan Halal yang Bikin Lupa Daratan

5 Nasi Hainan Halal yang Bikin Lupa Daratan1
shutterstock
Bagi sebagian orang, semerbak aroma dan gurih dan nasi hainan yang dipadukan dengan ayam lembut dengan bumbunya yang meresap benar-benar susah untuk ditolak. Terutama di 5 restoran di Jakarta berikut yang punya nasi hainan yang enaknya bikin lupa daratan.
Download aplikasi Qraved di sini buat terus update dengan informasi kuliner yang lagi trending!
2
Photo Source:  Jia Jia
Kalau lagi main ke MOI, jangan lupa mampir ke restoran ini. Di sini kamu bisa merasakan kenikmatan nasi hainan yang autentik Singapore. Rasa gurihnya terasa banget di setiap potongan ayamnya yang lembut.
Seporsi nasi hainannya bisa kamu dapatkan dengan kisaran harga mulai dari Rp 34 ribu hingga Rp 38 ribu.
3
Photo Source:  Qraved Team
Restoran yang ini bahkan namanya sudah eksis banget di Singapore. Jadi untuk kelezatan rasanya nggak perlu diragukan lagi. Biar lebih irit, mendingan kamu pesan menu combo 1-nya, dimana kamu sudah mendapatkan nasi hainan, daging ayam, telur rebus, sup, dan air mineral hanya dengan Rp 48 ribu aja lho.
4
Photo Source:  weenamkee_ind
Kalau lagi ingin makan nasi hainan pasti suka dihadapkan di dua pilihan, yaitu daging ayam rebus atau goreng. Nah, di restoran ini kamu nggak perlu bingung karena kamu bisa memesan menu dengan kedua pilihan daging ayamnya. Rasa ayamnya yang empuk dengan rasa sedikit asin pas banget dipadukan dengan nasinya yang gurih. Kenikmatannya terjamin dan kamu nggak bakalan nyesel.
5
Photo Source:  apollohainam
Nasi hainan di sini juga nggak kalah mantap. Seporsinya hadir dengan nasi dengan ayam, telur, dan nasi hainannya. Dengan Rp 55 ribu saja kamu sudah bisa menikmati dengan mantap seporsi nasi hainannya. Mantap banget sih rasanya.
6
Photo Source:  camerakuliner
Yang terakhir nih, terlihat dari namanya restoran yang ini memang punya nasi hainan yang lezat dengan cita rasa khas Singapore yang autentik. Ayamnya lembut dengan rasa asin dan gurih yang terus nambah lagi saking enaknya.