MenuSee full menu >
PhotosSee all photos >
- Jl. Selat Panjang
- Phone 0813 61091126
- Opening HoursMon - Sun 18:00 - 23:00
- Claim this restaurant
Reviews of Martabak Piring MurniSee all reviews >
4.1
15 ratings
Asteria Dita
0 photos
0 reviews5 Jajaran Kaki Lima Nikmat yang Wajib di Coba di Medan
Sesuai dengan namanya, martabak mini ini dimasak dengan piring dan dibakar menggunakan arang. Ada beberapa pilihan rasa, yaitu polos, cokelat, keju, dan kacang yang bisa kamu mix sesuai selera. Selain itu, kamu juga bisa pilih mau martabak piring tebal atau martabak piring tipis. Walaupun harus sabar mengantre, tapi kamu nggak bakal nyesel kok apalagi harganya yang murah meriah mulai dari Rp 4k per buah.
Karina Marpaung
0 photos
0 reviews6 Kedai Martabak yang Jadi Favorit Anak Medan
Martabak yang dijajakan oleh kedai Martabak Piring Murni cenderung unik. Dibanding menggunakan kompor gas, penjajak martabak di Jalan Tjong Yong Hian ini lebih memilih teknik memasak konvensional dengan arang di atas piring kaleng. Walau cara memasaknya sama sekali tak kekinian, cita rasa martabak yang dibanderol seharga Rp 4.500 ini begitu khas hingga menjadi primadona anak Medan.
Ganesha Wanda Simanjuntak
0 photos
0 reviewsTempat Mencari Martabak Ternikmat di Medan
Martabak yang satu ini juga nggak kalah unik! Pembuatannya agak berbeda dari martabak umumnya yang menggunakan loyang, melainkan di masak di atas piring. Di sini juga tersedia dua pilihan ketebalannya, ada tipis dan tebal. Isian martabaknya juga beragam, ada cokelat meses, keju, kacang, dan susu. Untuk yang satu, kamu cukup merogoh kocek Rp 2 ribu hingga Rp 5 ribu saja lho untuk merasakan kenikmatannya!