MenuSee full menu >
PhotosSee all photos >
- Wisma Mulia City Plaza, Lantai Ground, Jl. Gatot Subroto
- Phone 021 52971333
- Opening HoursSun - Thu 11:00 - 23:00 , Fri - Sat 11:00 - ,00:00
- Claim this restaurant
Reviews of Negev Gastronomy & ArtSee all reviews >
3.0
1 ratings
Karina Marpaung
0 photos
0 reviews8 Tempat Dengan Live Music Paling Asyik di Pusat Jakarta
Sekalipun Gatot Subroto termasuk salah satu wilayah paling sibuk di Jakarta, kawasan ini tetap memberikan ruang untukmu bersantai melalui kehadiran Negev. Makanan lezat dan live music asyik yang tersedia di sini siap membuatmu santai dan sejenak melupakan kesibukan pekerjaan.
Iqra Rabika
0 photos
0 reviewsRasakan Romantisme Valentine Berbeda di 6 Restoran di Jakarta Ini
Untuk menikmati makan malam romantis dengan harga yang terbilang hemat, Negev: Gastronomy & Art yang berada di City Plaza Gatot Subroto ini bisa jadi pilihan. Dengan suasana nyaman dan tampilan interiornya bak galeri seni, dijamin makan malam mu bersama kekasih bakal terasa makin intim di sini. Apalagi kalau kamu mencoba paket Valentine, Two Become One seharga Rp550 ribu yang terdiri dari menu entree hingga dessert untuk berdua, yang bisa dinikmati mulai tanggal 7-14 Februari 2017.
Puspita Yuniastuti
0 photos
0 reviewsRayakan Natal Di 5 Pilihan Restoran Dari Qraved
Siapa yang mau menikmati Christmas Eve Champagne Dinner dari Negev? Makan malam ini akan disempurnakan dengan sajian hidangan lezat, champagne, dan tentunya alunan musik jazz yang diiringi oleh Safira Trio. Langsung saja lakukan reservasi melalui James di nomor 0811 1612 92 atau Endah di nomor +62 21 5297 1333 untuk perayaan Natal tanggal 24 Desember jam 19.00 yang paketnya dimulai dari harga Rp 550.000!
Sintya Winarsih
0 photos
0 reviewsKamu Perfeksionis? Yuk, Mampir ke 7 Restoran yang Ada di Jakarta Ini!
Buat kamu si perfeksionis, menikmati hidangan di sebuah galeri seni mungkin bisa jadi solusinya. Emang sih kedengarannya agak aneh, tapi di Jakarta ada lho tempatnya. Di resto inilah kamu bisa makan sambil menikmati hidangan seni yang ada di setiap sudutnya. Interiornya sendiri didominasi sama sand-based dan sand-coloured elements yang bisa keliatan dari dindingnya. Gimana? Pas ngga nih samakamu yang perfeksionis?
Sintya Winarsih
0 photos
0 reviewsPilihan Restoran Enak untuk Berakhir Pekan Setelah Gajian
Lagi pedekate sama gebetan? Nah, pas banget nih kamu lagi banyak uang habis gajian.Coba deh ajakin gebetan kamu buat makan di restoran western ini. Suasananya nyaman buat berduaan, jadi kamu bisa makan malam romantis di sini. Tapi, kalau kamu malas untuk booking, kita bisa bantu kamu pesenin tempat kok biar kencan kamu berjalan lancar. Siapa tau, kalian bisa makin deket, bahkan langsung jadian, kan?
Haetam Attamimy
0 photos
0 reviews6 Restoran Paling Artistik di Jakarta
Terletak di Gatot Subroto, dekorasi seni yang ada di dalam Negev membuat restoran ini terlihat sangat mewah. Termasuk dengan adanya sebuah batang pohon berusia lebih dari satu abad yang dipajang di tengah-tengah.
Margareth Stella
0 photos
0 reviews5 Casual Dining Places In Jakarta You Must Try ASAP!
Wine during the day? Why not, right? This place is a perfect lunch spot for you and your colleagues. Take your time here, really. You'll have fun.
Nimas Arini
0 photos
0 reviews9 Restoran Dengan AGLIO OLIO Paling Enak!
Selain tempatnya yang kece berat, makanan di sini hampir semua enak! Aglio olio di sini make hand made tagliatelle yang bikin rasa aglio olio-nya makin keluar.